Pembela Agama
Posted by![]() |
Foto : Repro Google |
Mereka yang mengaku orang terpelajar, intelektualisme tinggi dan selalu berdiskusi dengan makanan "ilmiah" serta mengklaim selalu menjadikan agama benteng hidupnya..
Mereka berani menuduh syirik, kafir dan munafik orang yang tak sejalan dengannya, bila perlu mengancam dan melenyapkan dari matanya..
Mereka, dan mereka menjadi "maha satpam" bagi lainnya, bagi si miskin, bagi si bodoh, bagi yang berada di bawa tananan sosial mereka..
Mereka itu..
Adalah yang terjebak dengan agamanya
Yang mengkerdilkan agamanya
Yang memahami agama dengan cara "ego manusia"..
Agama tidak butuh mereka,
Tapi mereka paksakan agama dengan cara kekerasan untuk menjadi tameng kebaikan palsu..
------------------------
(twitter : malikpunya)
0 komentar:
Posting Komentar